Cara Transfer File dari iPhone ke Laptop dengan Kabel Data
Memindahkan ataupun sharing file baik dari ponsel ke laptop ataupun sebaliknya, sudah menjadi aktivitas umum, termasuk pada iPhone. Biasanya, transfer file meliputi berbagai konten, seperti gambar, video, dan dokumen. Cara transfer data dari iPhone ke Laptop agar memori tidak penuh dapat dilakukan dengan mudah. Anda dapat memindahkan file dengan dua …